1. Hotel
    >
  2. Indonesia
    (55217 Hotel)
    >
  3. Sulawesi Selatan
    (1087 Hotel)
    >
  4. Makassar
    (754 Hotel)

Hotel Bintang 5 di Makassar, Indonesia

Hotel yang Terakhir Dilihat
Check-out:
Min, 28 Apr 2024
Cari Hotel
Pergi untuk perjalanan bisnis
Bayar di Hotel

Diskon WAH Hotel Mewah hadir kembali secara ONLINE, tersedia khusus untuk Traveloka Priority Members! πŸ”’ Nikmati diskon ekstra s.d. 19% untuk hotel-hotel bintang 4&5 di Indonesia, Malaysia, Singapura, Thailand, Vietnam, Jepang, Korea Selatan, dan Hong Kong hanya di tanggal 23 - 30 April. Saatnya cek status Traveloka Priority-mu dan simpan hotel-hotel impianmu ke dalam wishlist sekarang juga!

Flash Sale Hotel Mewah

Rekomendasi Hotel Bintang-5 Terbaik di Makassar

SWIMMING_POOL The Rinra

The Rinra

Hotel
Mariso, Makassar
Mengesankan
8.7
(6550 Ulasan)
Sangat merekomendasikan buat liburan, good services, fasilitas oke.
Lihat Harga
SWIMMING_POOL Aryaduta Makassar

Aryaduta Makassar

Hotel
Pantai Losari, Makassar
Mengesankan
8.6
(2053 Ulasan)
Terima kasih Aryaduta Makassar, hotelnya bersih, orang-orangnya ramah dan murah senyum, menu makanannya banyak enak-enak lagi. Gak nyesel deh pilih hotel ini di Makassar, apalagi dekat dengan toko oleh-oleh, mall, mesjid, dan lain-lain. Ke Anjungan tinggal nyebrang jalan saja, pokoknya asik banget deh. Cius ntar kalo berkunjung ke Makassar lagi, hotel in jadi favorit aku dan keluarga. Sampai jumpa lagi. Wass
Lihat Harga
BEDROOM Hotel Sahid Jaya Makassar

Hotel Sahid Jaya Makassar

Hotel
Mamajang, Makassar
Nyaman
8.2
(1918 Ulasan)
Menyenangkan, bersih, nyaman dan aman.
Lihat Harga
Lihat Semua 754 Hotel Terdekat di Makassar

Fakta tentang hotel di Makassar

Area Populer
Ujung Pandang, Panakkukang
Hotel Populer
The Rinra, Aryaduta Makassar
Objek Wisata Populer
Trans Studio Makassar Theme Park, Pantai Losari

Penilaian user dari berbagai penginapan ataupun hotel terdekat di Makassar

8.4
Mengesankan
502.114 review dari berbagai hotel dan penginapan di Makassar dengan rata-rata score 8.4/10
Masih ragu untuk memesan? Agar tidak salah pilih, beberapa penilaian dari hotel-hotel di Makassar dapat membantu Anda untuk memilih penginapan dan hotel terdekat yang tepat!
ahmad d.
Profil ini privat.
31 Mar 2024
Staf hotelnya ramah dan memberi pelayanan maksimal, terutama reseptionnya pada saat cekin sangat membantu ut mendapatkan kamar. Sebelum. Waktu cekin.
Ananda S.
Profil ini privat.
27 Mar 2024
Nyaman sekali d hotel ini. Slain pelayanan yang ramah, gag ribet juga. Dekat kalo mau kemana-manaπŸ«ΆπŸ»πŸ˜™
Nur U. U. P.
Profil ini privat.
2 Apr 2024
Kapan kapan mau nginap di sini lagi 🫢.
Nanang J.
Profil ini privat.
2 Apr 2024
Hotel lumayan bersih, pelayanan bagus, sarapan banyak pilihan.
Pradita E. F.
Profil ini privat.
29 Mar 2024
Sekelas bintang 4 kok kamarnya gak ada karpet dan lantainya juga kopong-kopong yang pasang lantai, makanan di restorannya rata-rata asin sekali.
Christina N.
Profil ini privat.
22 Mar 2024
Selalu menyenangkan menginap di Hote Dalton.
sadli n. s.
Profil ini privat.
18 Mar 2024
Hotel netes terus ac nya. Munkin gak pernah di cucu.
Aryo k.
Profil ini privat.
6 Mar 2024
Kamar tidak ada jendela untuk yang superior yang mana harusnya di tulis di note hotelnya. Karena ngga ada jendela jadi kamarnya lembab dan pengap.
Feidy F.
Profil ini privat.
10.0
/ 10
1 Apr 2024
LOKASI: Lokasi strategis, khususnya buat saya yang memang tujuannya untuk antar berobat di rs siloam Makassar πŸ₯. Mau beli keperluan juga mudah karena berdampingan dengan Phinisi Point Mall πŸ›. Mau sambil healing tipis-tipis juga dekat ke Pantai Losari, Masjid Kubah 99, Masjid Terapung, dan lain-lain πŸ€“. PELAYANAN: Staf ramah mulai dari menyambut tamu di pintu masuk sampai ke room service πŸ™‚. Kamar nyaman dan bersih. Dengan pencahayaan yang berkesan "hangat". Amenitis lengkap, ada hairdryer juga. Kamar mandi juga cukup luas. Fasilitas cukup lengkap. Tapi yang berkesan itu swimming pool-nya, walaupun gak sempat berenang, tapi sempat menikmati santai di tepi kolam sambil nikmati angin makassar dengan pemandangan yang menyegarkan mata. Ada juga kolam ikan koi, yang ikannya besar-besar, bikin anak-anak betah ngelihatin ikan 🐟🐠🐟. Sajian makanan saat sarapan juga sangat beragam ada ala Asian, Western, Traditional, International. Dan rasanya juga enak-enak. Gak bakalan puas kalo cuman 1 ronde buat nyicipin makanan πŸ˜‹. Kurangnya cuma 1. Kurang murah harganya 🀭🀣.*harga per malam paling minim sekitar 800-an. Kalau ada kesempatan dan rejeki, mau lagi menginap di sini πŸ˜‡. Terima Kasih Hotel Rinra Makassar πŸ™πŸΌ. Sukses selalu πŸ˜‡
Dewi A.
Profil ini privat.
1 Apr 2024
Saya sangat terkesan karena sekaligus ramah bersih baik dan juga anak anak bisa berenang.


Tentang

Menjelajahi Keindahan Makassar

Makassar merupakan destinasi liburan yang sempurna. Dengan keindahan alam yang memukau, dari pantai berpasir putih hingga pegunungan yang hijau, serta beragam atraksi wisata yang menarik, Makassar memiliki segalanya untuk memenuhi keinginan liburan Anda. Tidak hanya itu, Anda juga akan dimanjakan dengan pilihan penginapan mewah yang siap memberikan kenyamanan dan kemewahan selama Anda berada di sini.Β 

Kondisi Cuaca dan Musim Terbaik untuk Mengunjungi Makassar

Makassar menawarkan pengalaman liburan yang menarik sepanjang tahun, namun musim kemarau yang berlangsung dari bulan Mei hingga September, sering dianggap sebagai waktu terbaik untuk mengunjungi kota ini. Cuaca yang cerah dan stabil membuatnya ideal untuk menikmati pantai-pantai indah dan kegiatan luar ruangan lainnya. Meskipun demikian, perlu diingat bahwa Makassar dapat cukup panas selama musim kemarau, sehingga penting untuk membawa perlengkapan pelindung matahari dan air minum yang cukup.

Pesona Wisata di Sekitar Makassar

1. Pantai Losari

Pantai Losari adalah salah satu ikonik dari Makassar. Terletak di pusat kota, pantai ini menawarkan pemandangan matahari terbenam yang indah dan berbagai kegiatan rekreasi seperti jalan-jalan santai di tepi pantai, menikmati makanan di warung-warung kuliner pinggir pantai, atau sekadar duduk bersantai sambil menikmati angin laut.

2. Benteng Rotterdam

Benteng Rotterdam merupakan peninggalan sejarah Belanda yang terletak di sepanjang pesisir Kota Makassar. Benteng ini memiliki arsitektur yang unik dan menarik, serta menawarkan pemandangan panorama laut yang spektakuler. Pengunjung dapat menjelajahi bangunan bersejarah ini sambil belajar tentang sejarah dan budaya Makassar.

3. Trans Studio Makassar

Dikenal sebagai "Dunia dalam Satu Atap", taman ini menawarkan berbagai wahana seru, pertunjukan panggung, dan atraksi menarik lainnya yang cocok untuk semua usia. Ini adalah tempat yang sempurna untuk menghabiskan waktu bersama keluarga dan teman-teman.

4. Pulau Samalona

Terletak tidak jauh dari Kota Makassar, pulau ini menawarkan air laut yang jernih, terumbu karang yang indah, dan keanekaragaman hayati laut yang kaya. Pengunjung dapat menikmati kegiatan air, bersantai di pantai, atau menikmati makanan laut segar di restoran-restoran lokal.

Rekomendasi Hotel di Makassar

Hotel Mewah di Makassar

Ketika berbicara tentang perjalanan ke Makassar, salah satu hal yang tak bisa dilewatkan adalah pengalaman menginap di hotel mewah yang menawarkan lebih dari sekadar tempat istirahat. Berikut rekomendasinya:

1. MYKO Hotel & Convention Center MakassarΒ 

Apakah Anda suka berbelanja? Jangan ragu untuk menginap di MYKO Hotel & Convention Center Makassar. Dengan lokasi yang strategis dekat dengan berbagai pusat perbelanjaan, Anda akan dimanjakan selama menginap di hotel ini. Berlokasi di Jalan Boulevard, Panakkukang, Makassar, Sulawesi Selatan, harga penginapan adalah Rp 1.034.550 per malam.

Tipe Kamar yang Tersedia

Premier Twin dan Executive Suite King.

Fasilitas yang Tersedia
  • Ac
  • Restoran
  • Taman
  • Layanan pijat
  • Taman
  • WIFI
  • Parkir
  • Spa
  • ATM
Layanan Tamu di Hotel
  • Resepsionis dan keamanan 24 jam
  • Penitipan bagasi
  • Bellboy
  • Jasa tur
Info Lokasi Sekitar Hotel

Mall Panakkukang, TRAC Office Makassar, dan Perwakilan Litha Tello (BAT).

Review Hotel dari Pengguna di Traveloka

Shanti L.P - 10/10

β€œSelalu nginap di sini kalo ke Makassar. Bersih, nyaman dan dekat dengan Mall.”

2. Harper Perintis by ASTON

Harper Perintis by ASTON adalah hotel yang terletak di lokasi yang strategis, tepatnya di Biring Kanaya. Harga kamar mulai dari Rp 1.293.750 per malam.

Tipe Kamar yang Tersedia

Junior Suite, Junior Suite 1 Double Bed, dan Deluxe Suite.

Fasilitas yang Tersedia
  • Ac
  • Restoran
  • Kolam renangΒ 
  • Taman
  • Layanan pijat
  • Taman
  • WIFI
  • Parkir
  • Spa
  • ATM
Layanan Tamu di Hotel
  • Resepsionis dan keamanan 24 jam
  • Penitipan bagasi
  • Bellboy
Info Lokasi Sekitar Hotel

Daya Grand Square, Terminal Regional Daya Makassar, dan Bank Sulselbar Capem Daya.

Review Hotel dari Pengguna di Traveloka

Tsania - 10/10

β€œAwalnya hanya 1 hari saja, namun karena anak anak nyaman dan rasa menyenangkan maka ditambahlah sehari lagi menginap d Harper. Pelayanannya sangat cepat dan ramah, spesial thanks buat cake slice nya yang dibikinkan khusus untuk anak kami yang berulang tahun. Makanan enak, pelayanan mantap, kebersihan oke, semuanya mantap.”

3. Arthama Hotel Makassar

Arthama Hotel Makassar merupakan hotel mewah di Makassar yang terletak di Jalan Haji Bau No.5, Pantai Losari, Makassar, Sulawesi Selatan. Harga penginapan per malam adalah Rp 646.000.

Tipe Kamar yang Tersedia

Superior.

Fasilitas yang Tersedia
  • Ac
  • Restoran
  • Kolam renangΒ 
  • Taman
  • Layanan pijat
  • Taman
  • WIFI
  • Parkir
  • Spa
  • ATM
Layanan Tamu di Hotel
  • Resepsionis dan keamanan 24 jam
  • Penitipan bagasi
  • Bellboy
Info Lokasi Sekitar Hotel

Pantai Losari, Benteng Rotterdam, dan Masjid Raya Makassar.

Review Hotel dari Pengguna di Traveloka

Nur HΒ - 10/10

β€œArthama hotel adalah hotel favorit untuk staycation keluarga. Lokasi strategis, view-nya bagus. Dan makanan di restox enak-enak dan bervariasi. Pelayanan petugasnya juga sangat ramah. Terima kasih arthama.”

Hotel Murah di Makassar

Ingin menginap dengan fasilitas lengkap dan harga terjangkau? Berikut rekomendasinya:

1. Swiss-Belinn Panakkukang

Swiss-Belinn Panakkukang adalah pilihan yang tepat bagi wisatawan yang mencari akomodasi terjangkau di Makassar, Sulawesi Selatan. Terletak di Jalan Boulevard Raya No. 55 Panakkukang, hotel ini menawarkan kenyamanan dan fasilitas modern dengan harga penginapan mulai dari Rp 774.250 per malam. Dengan lokasi yang strategis, hotel ini memberikan akses mudah ke berbagai atraksi wisata dan pusat perbelanjaan di sekitarnya.

Tipe Kamar yang Tersedia

Superior Deluxe Twin, Superior Twin, Deluxe Superior, dan Deluxe Twin.

Fasilitas yang Tersedia
  • Ac
  • WIFI
  • ATM
  • Kafe
  • Restoran
Layanan Tamu di Hotel
  • Resepsionis dan keamanan 24 jam
  • Layanan tamu
Info Lokasi Sekitar Hotel

Mall Panakkukang, TRAC Office Makassar, dan Perwakilan Litha Tello (BAT).

Review Hotel dari Pengguna di Traveloka

Verynus - 10/10

β€œLokasi Strategis, pelayanan ramah, kamar luas dan bersih, recommended.”

2. Tree Hotel Panakkukang Makassar by LIFEΒ 

Tree Hotel Panakkukang Makassar by LIFE adalah pilihan yang tepat bagi para wisatawan yang mencari akomodasi terjangkau di Makassar, Sulawesi Selatan. Terletak di Jl. Pandang Raya No.12, Pandang, Panakkukang, hotel ini menawarkan kenyamanan dan fasilitas yang memadai dengan harga mulai dari Rp 256.499 per malam, membuatnya menjadi pilihan yang menarik bagi mereka yang ingin menjelajahi kota ini tanpa perlu khawatir tentang anggaran penginapan.

Tipe Kamar yang Tersedia

Superior.

Fasilitas yang Tersedia
  • WIFI
  • AC
  • AtmΒ 
  • Area parkir
  • Dapur kecil
Layanan Tamu di Hotel
  • Resepsionis dan keamanan 24 jam
  • Penitipan bagasiΒ 
  • Staff multibahasa
Info Lokasi Sekitar Hotel

Mall Panakkukang, TRAC Office Makassar, dan Perwakilan Litha Tello (BAT).

Review Hotel dari Pengguna di Traveloka

Fitri A - 10/10

β€œTempatnya nyaman, ini hotel favorit aku banget pelayanan ramah, bersih dan tempatnya strategis banget.”

3. Aerotel Smile Losari

Aerotel Smile Losari adalah pilihan yang baik bagi mereka yang mencari akomodasi terjangkau di Pantai Losari, Makassar, Sulawesi Selatan. Terletak di Muchtar Lutfi No. 38 Somba Opu, hotel ini menawarkan harga penginapan mulai dari Rp 468.996 per malam sehingga menjadikannya pilihan yang ekonomis tanpa mengorbankan kenyamanan.


Tipe Kamar yang Tersedia

Junior Suite dan Executive Suite.

Fasilitas yang Tersedia
  • Ac
  • WIFI
  • Parkir
  • ATM
  • SupermarketΒ 
  • Laundry
Layanan Tamu di Hotel
  • Resepsionis dan keamanan 24 jam
  • Bellboy
  • Staff multibahasa
Info Lokasi Sekitar Hotel

Pantai Losari, Benteng Rotterdam, dan Masjid Raya Makassar.

Review Hotel dari Pengguna di Traveloka

Efi F.AΒ - 10/10

β€œHotel nya bersih, semuanya bagus, staf semua ramah, pelayanan cepat, breakfast nya enak-enak, banyak pilihan, kebetulan saya transit mau ke Surabaya bersama keluarga, ada anak anak. Mereka suka menginap di Aerotel Smile Makassar, is the best, insya lain kali menginap lagi di sini, akses kemana mana dekat, ke Pantai Losari jalan kaki aja, semua kuliner dekat.”

Rekomendasi Akomodasi Alternatif di Makassar

Anda bisa coba menginap di rumah tradisional, guesthouse, atau vila di Makassar untuk pengalaman menginap yang berbeda dari hotel biasa. Berikut rekomendasinya:

1.Β Vida View Apartment AT-19WΒ 

Vida View Apartment AT-19W di Jl Topaz Raya, Boulevard, Masale, Panakkukang, Makassar menawarkan harga penginapan mulai dari Rp 570.000/malam.

Tipe Kamar yang Tersedia

Vida View Apartement.

Fasilitas yang Tersedia
  • AC
  • TV
  • WIFI
  • Laundry
  • Kolam renangΒ 
  • ATM
  • Parkir
Layanan Tamu di Hotel
  • Resepsionis dan keamanan 24 jam
  • Concierge/Layanan tamu
Info Lokasi Sekitar Hotel

Mall Panakkukang, TRAC Office Makassar, dan Perwakilan Litha Tello (BAT).

Review Hotel dari Pengguna di Traveloka

Reskiana R - 10/10

β€œSangat menyenangkan staycation di sini, tempatnya bersih, nyaman dan pelayanannya sangat baik.”

2. Salshabila House Syariah BandaraΒ Β 

Salshabila House Syariah Bandara menawarkan akomodasi yang terletak strategis di Biring Kanaya, Makassar, dengan harga mulai dari Rp 99.000/malam.


Tipe Kamar yang Tersedia

Standard.

Fasilitas yang Tersedia
  • Ac
  • WIFIΒ 
  • Parkir
Layanan Tamu di Hotel
  • Resepsionis dan keamanan 24 jam
  • Layanan tamu
Info Lokasi Sekitar Hotel

TADIKA PURI MAROS, dan BMA Trans Maro.

Review Hotel dari Pengguna di Traveloka

Endra K - 10/10

β€œKamar sangat bersih dan nyaman untuk Transit Bandara.”

3. Pondok Bintang

Bagi yang mencari pelayanan berkualitas dengan harga terjangkau, Pondok Bintang adalah pilihan yang tepat. Meskipun harganya terjangkau, akomodasi ini tetap menyediakan fasilitas yang memadai dan pelayanan yang berkualitas. Terletak di Jl. Biring Romang No.135, Kapasa, Kec. Tamalanrea, Kota Makassar, Sulawesi Selatan, dengan harga mulai dari Rp 135.945/malam.

Tipe Kamar yang Tersedia

Standard Twin.

Fasilitas yang Tersedia
  • Ac
  • WIFIΒ 
  • Parkir
Layanan Tamu di Hotel
  • Resepsionis dan keamanan 24 jam
Info Lokasi Sekitar Hotel

Bank Sulselbar Capem Daya, Terminal Regional Daya Makassar, dan Daya Grand Square.

Review Hotel dari Pengguna di Traveloka

Ika D.A - 10/10

β€œPenginapan yang murah, nyaman, aman, dan tenang. Kamar mandi bersih, ruangan bersih, cocok untuk beristirahat.”

Rekomendasi Hotel Bintang 5 di MakassarΒ 

Ingin pengalaman menginap mewah di Makassar? Temukan rekomendasi hotel bintang 5 terbaik di kota ini untuk pengalaman menginap tak terlupakan.

1. Hotel Aryaduta Makassar

Hotel Aryaduta Makassar, berdiri megah di tepi Pantai Losari, menawarkan penginapan yang mewah dengan gaya klasik-modern yang unik. Terletak di Jl. Somba Opu No.297, hotel ini menawarkan pemandangan Kota Makassar dan panorama laut yang menakjubkan. Nikmati pengalaman menginap di sini dengan harga mulai dari Rp 726.750 per malam.

Tipe Kamar yang Tersedia

Superior, Club, Club Suite, dan Grand Aryaduta Suite.

Fasilitas yang Tersedia
  • Ac
  • WIFIΒ 
  • Parkir
  • ATM
  • Kolam renang
  • Pusat kebugaran
  • Salon
  • Laundry
Layanan Tamu di Hotel
  • Resepsionis dan keamanan 24 jam
  • Antar jemput bandara
  • Bellboy
  • Layanan tamu
Info Lokasi Sekitar Hotel

Pantai Losari, Benteng Rotterdam, dan Masjid Raya Makassar.Β 

Review Hotel dari Pengguna di Traveloka

Veronica MΒ - 10/10

β€œKamarnya luas dan bersih walaupun hotelnya terbilang sudah cukup berumur tp masih terawat dengan baik Kalah hotel baru. Breakfast nya apalagi mantap puool. Jajanan tradisional sangat lengkap dan lezat buaget. Mantul.”

Mengapa Booking Hotel di Sekitar Makassar melalui Traveloka

Booking hotel di sekitar Makassar melalui Traveloka adalah pilihan tepat karena memberikan kemudahan, keuntungan promo eksklusif, serta layanan pelanggan yang responsif dan pembayaran yang aman.

Perlu Bantuan?